Faktor suami sebagai penyebab infertilitas dapat mencakup beberapa faktor sebagai berikut:
1 Faktor kelainan alat kelamin: Hipospandia (muara saluran kemih terletak dipermukaan bawak zakar), Ejakulasi retrograd (ejakulasi dimana air mani masuk kedalam kandung kemih), Terdapat varikokel, Buah zakar mengecil (atrofi), Buah zakar yang tidak turun.
2 Faktor fungsional: Kemampuan ereksi kurang, Kelainan pada pembentukan spermatozoa, Gangguan pada sperma dan spermatozoa.